Selasa, 05 Mei 2020

Jejak Tulisanku

Buku Antalogiku

Kicauan burung bersahutan,  matahari indah menyinari alam ini,  awan menari-nari,  seperti itulah rasaku saat ini,  rasa yang tak pernah terbayangkan sebelumnya 

Berawal dari mengikuti kunjungan kerumah penulis,  berlanjut chalenge menulis selama 1 minggu,  tema ditentukan namun isk cerita kita berbeda. Mungkin saat itu hanya akulah yang tekhnik menulisnya masih ga banget,  ditodong menulis dalam waktu 5 menit, mengarang indah, aah malu sekali saat tulisanku jauh sekali dibanding teman-teman saat itu.  

Namun saat itu keyakinanku berbisik kuat,  ayo kamu bisa,  katanya mau juga menuliskan jejak tulisanmu jadi sebuah buku.  Ya saya punya impian kecil sekali ingin membukukan tulisan cerita saya tentang anak-anak,  supaya apa? Agar kelak mereka besar,  bisa membaca betapa warna warni kehidupan mereka sangat indah. Hanya itu dan semoga terwujud,  hanya 1x pertemuan dan berlanjut di whatshap grup. 

Akhirnya kini buku itu nyata adanya didekapan saya,  mimpi yang Allah wujudkan melalui rekan-rekan bersama menulis,  mempunya mimpi yang sama. 

Fokus dan konsisten itulah kuncinya
Setiap hari setor tulisan. 

Semangat menulis
Hobby menulisku
Jejakku untuk anakku 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Perjalanan di titik ini

Sudah sampai di titik ini saja tidak menyangka, bertahan sejauh ini menjalani berbagai macam fenomena kehidupan, ujian silih berganti tetapi...